Pada hari ini,Senin 23 Mei 2022 merupakan hari pertama pelaksanaan ASPD bagi siswa-siswi kelas VI.Pelaksanaan ASPD selama tiga hari yaitu Senin,Selasa,Rabu.Setelah selama 6 tahun belajar di sekolah ini dan kini adalah saat-saat yang menentukan kelulusan siswa-siswi kelas VI.Semoga dalam tiga hari ini kedepan merupakan jalan kelulusan siswa-siswi kelas VI tahun 2022 untuk menuju jenjang sekolah yang lebih tinggi lagi.